Velozity selenggarakan Malam Apresiasi untuk Partner Velozity Journey 2015
Bertempat di Blackseed Cafe Pondok Indah, Jumat 29/1, Velozity mengadakan malam apresiasi untuk para partner yang telah mendukung kegiatan Velozity Journey 2015 yang telah berlangsung dengan sukses di bulan November 2015. Kegiatan ini sebagai bentuk terima kasih dan penghargaan atas segala dukungan dan partisipasi dari para Partner Velozity yang telah mendukung tim Velozity Journey 2015 [...]