Velozity gelar MUNAS ke-5 pemilihan Ketua Umum periode 2022-2024
Masih dalam masa pandemic saat ini yang ada di Indonesia saat ini, tidak menyurutkan langkah Velozity untuk terus melakukan berbagai kegiatannya. Kali ini musyawarah Nasional (Munas) ke-5 digelar dalam rangka pemilihan ketua umum yang telah berhasil dilaksanakan pada hari minggu tanggal 05 Juni 2022 secara tatap muka dan via daring melalui aplikasi zoom yang diikuti [...]